Cahya ILahi itu Bersinar
Monday, October 5, 2009 Monday, October 05, 2009 By sahidslow , In CurhatQ , Umum
Berapa hari yang lalu ketika bumi Andalas minang kabau di landa guncangan gempa 7.6SR. dan kerinci 7.0SR yang mempora porandakan gedung-gedung yang ada di sana. besoknya aku langsung mendatangi markas PMI Cabang Bungo. kebetulan aku merupakan Anggota KSR sewaktu SMK dahulu. dan langsung bargabung mengikuti kegiatan yang di lakukan PMI. dan aku mendapat tugas untuk menjaga Posko PMI yang tlah di bangun dinas Sosial. karena PMI dan dinas sosial gabung dan bersatu untuk menggalang bantuan untuk korban gempa. di saat santai dan berkumpul teman2 yang tlah lama tak bertemu. ada senior yang sudah senior banget namanya Bang Damar Waton. dia merupakan senior PMI/KSR dan Pramuka Cabang Bungo. saat kumpul dan ngobrol bersama anggota lain. tiba2 ada anggota yang bertanya dan curhat minta solusi dan saran kapada bang Dam(panggilan akrab) aku hanya memperhatikan dan mendengar saja. dari sekian yang bertanya kasus dan kejadian yang merka alami tak jauh beda dengan yang aku alami saat itu. kepedihan percintaan,kepedihan hidup,Emosi dll. dan ada kata yang tak bisa aku lupakan:
" Sebagian besar Wanita/cewek sangat hati-hati dalam memilih pasanganya ,suka mengetes dengan berbagai cara, untuk mendapatkan laki2 yang cocok dan bisa membimging mereka, itu sebabnya mereka sangat hati hati dalam memilih pasangan"
kemudian " dan yang sering menjadi dilema keretakan hubungan adalah ego,merasa memiliki,memaksakan kehendak. itu yang sering terjadi karena wanita mengingikna rasa aman dan nyaman dalam setiap apapun kondisi. bisa tidaknya tergantung kita untuk mengendalikan emosi ego masing masing baik wanita dan laki-laki"
dan juga
" mayoritas manusia berfikir dengan otakkiri dan mengaandalkan emosi !! Untuk hidup yang lebih baik kita harus berfikir dengan Otak kanan yang artinya kita berfikir positif dan berfikir dahlulu baru berbuat."
"saat pacaran tak ada hak baik wanita/laki2 untuk mengatur2 hidupnya kecuali hanya memberi saran"
itulah malam yang sangat berarti bagi aku.. air mata tak tertahankan mengingat smua apa yang telah aku lakukan selama ini.Allah telah menunjukkan jalan dan membuka fikiranku yang terpuruk dan hampur putus asa melalui bang Dam, karena ego/cemburu/merasa memiliki slalau mengendalikanku. Maafkan aku Dinda atas smua yang tlah aku lakukan aku tak bisa membahagiakan kamu dan tak bisa menjadi orng yang baik untuk membuat dirimu merasa aman dan nyaman bersamaku..dan tak bisa menjadi imam dan tauladan yang baik,dan sering membuat dirimu menangis...melalui tulisan ini Mohon maafkan aku..
Allah hu akbar,subbahanallah, dan pada saat aku menulis artikel ini allah telah menunjukkan kekuasaanya ke padaku.. aku baru sadar seolah hidupku tlah di rencanakan sedemikian rupa oleh sang khaliq untuk kebaikan hidupku.. saat aku menyadarinyaa ketika sholat tak terasa air mata syukur menetes trimakasih ya allah.. tlah tujukkan jalanmu yang lebih baik..
ada suatu lagu milik D'masiv yang berjudul "Jangan menyerah" bisa membuat aku lebih tenang dan berfikir lebih baik. trimakasih D'masiv. yang syairnya bisa di baca di bawah ini.
D’Masiv – Jangan Menyerah
tak ada manusia
yang terlahir sempurna
jangan kau sesali
segala yang telah terjadi
kita pasti pernah
dapatkan cobaan yang berat
seakan hidup ini
tak ada artinya lagi
yang terlahir sempurna
jangan kau sesali
segala yang telah terjadi
kita pasti pernah
dapatkan cobaan yang berat
seakan hidup ini
tak ada artinya lagi
syukuri apa yang ada
hidup adalah anugerah
tetap jalani hidup ini
melakukan yang terbaik
hidup adalah anugerah
tetap jalani hidup ini
melakukan yang terbaik
tak ada manusia
yang terlahir sempurna
jangan kau sesali
segala yang telah terjadi
yang terlahir sempurna
jangan kau sesali
segala yang telah terjadi
Smoga pengalamanQ bermanfaat untuk kita smua agar lebih baik. Amin
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
2 comments:
ane ikut amiin ajah dah mbah :D
hu uh tangkiu dech :)
Post a Comment